Pintu Terciptanya Demokrasi Berkwalitas, Ketua PA GMNI Sampang Ucapkan Selamat Terbentuknya "JADI"

Pintu Terciptanya Demokrasi Berkwalitas, Ketua PA GMNI Sampang   Ucapkan Selamat Terbentuknya "JADI"

SAMPANG, Anekafakta.com - Heriyanto Ketua DPC Persatuan Alumni (PA) Gerakan Mahasiswa Nasional (GMNI) Sampang Madura Jawa Timur mengapresiasi dan mendukung pembentukan Jaringan Demokrasi Indonesia (JADI) 

Menurut Heriyanto di Sekretariat PA GMNI yang ada di Perumahan Puri Matahari jalan Rajawali sabtu 2/9, terbentuknya wadah Mantan Penyelenggara Pemilu itu guna dapat memberikan kontribusi positif terhadap perjalanan Demokrasi di Sampang
"Dengan ilmu dan pengalaman yang dimiliki dapat bersinergi serta memberikan masukan konstruktif menuju proses Demokrasi yang berkwalitas,"ujar Heriyanto


Ia mengaku bangga dengan terpilihnya Hernandi Kusumahadi (Ketua Dewan Pertimbangan DPC PA GMNI) dan Komisioner dua periode Angkatan pertama sebagai Koordinator "JADI" bersama Samsul Muarif (Mantan Ketua KPU periode 2014 - 2019) selaku Sekretaris dan Mantan Penyelenggara Pemilu lainnya yang sukses membetuk Jaringan Demokrasi Indonesia

Mengakhiri ungkapannya Ia mengucapkan Selamat dan mendukung terbentuknya "JADI" di Sampang.  (imade)

Post a Comment

أحدث أقدم