Sumarti Ketua Komisi IV DPRD Kota Tangerang, Menjadi Narasumber dalam Webinar Merajut Nusantara*



JAKARTA,- Anekafata.com
Di era digital saat ini, literasi digital dan kecakapan digital menjadi semakin
penting bagi individu dan organisasi. Memahami konsep-konsep dasar ini akan membantu kita beradaptasi dan memanfaatkan teknologi secara efektif, demikian dikatakan oleh Ibu Sumarti,S.IP.,M.IP Ketua Komisi IV DPRD Kota Tangerang dalam keterangan tertulisnya pada acara Webinar dengan tema Memahami Literasi
Digital dan Kecakapan Digital yang diselenggarakan oleh Yayasan Bakti Kominfo Jumat (21/6/2024)

Di ikuti oleh 194 peserta dari bermacam latar belakang pendidikan, Masyarakat Kota Tangerang, baik dari Mahasiswa, Pelajar, serta masyarakat umum acara ini berlangsung dengan interaktif.


Drs.Utut Adianto Wakil Ketua Komisi I DPR RI dalam Webinar hari ini sangat mengapresiasi keikutsertaan yang semakin hari semakin banyak  yang mengikuti.


Lebih lanjut Sumarti menegaskan, Pentingnya Literasi Digital di Era Digital
Produktivitas,
Literasi digital
meningkatkan
produktivitas dengan,
memampukan individu untuk memanfaatkan
teknologi secara optimal.

Menurutnya lagi Komunikasi,
Kemampuan
berkomunikasi secara
digital menjadi kunci
keberhasilan dalam
berinteraksi di era digital ungkapnya.

Pembelajaran
Sepanjang Hayat,
Literasi digital
memungkinkan kita
terus belajar dan
mengembangkan diri
melalui sumber
informasi digital.


Pemahaman dan kemampuan
menggunakan perangkat serta
aplikasi digital dengan baik.
Literasi Media
Kemampuan untuk
memahami, menganalisis, dan
membuat konten media digital.
Di era digital saat ini, literasi digital dan kecakapan digital menjadi semakin
penting bagi individu dan organisasi. Untuk itu memahami konsep-konsep dasar ini akan
membantu kita beradaptasi dan memanfaatkan teknologi secara efektif pungkasnya.

Sementara  Ir. Woro Indah Widiastuti,MT. Wakil Ketua Bidang Komunikasi Advokasi dan  Informasi Kwartir Daerah Pramuka DKI Jakarta, dalam paparanya menjelaskan dalam bertransformasi digital kemajuan 
yang luar biasa ini
telah mengubah cara
orang berkomunikasi
berinteraksi, bekerja dan belajar.
Lebih lanjut ia katakan, di samping
permasalahan belum
meratanya infrastruktur
digital, ada beberapa
hambatan yang menjadi
tantangan dalam
bertransformasi digital yakni faktor 
Politik dan juga adanya
kemerosotan moral
bangsa. 

Memanfaatkan segala
platform yang berbeda
untuk membuat konten
ada maintenance privacy
atau kemampuan
menjaga privacy dalam dunia online dan memahami dari segala jenis cyber crime dan
lain sebagainya, kita
bisa berjalan pada
Literasi
digital, tadi ada saya
sudah sampaikan
secara umum ini adalah
kecakapan menggunakan
media digital dengan
beretika dan bertanggung
jawab untuk
menjadi 
suatu keterampilan
an pungkasnya.

(D.Wayudi)

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama