BPC-HIPMI Kota Tasikmalaya Gelar Acara Malam Gathering Bersama Para Pengusaha Muda



BPC-HIPMI Kota Tasikmalaya Gelar  Acara Malam Gathering Bersama Para Pengusaha Muda

Kota Tasikmalaya, Anekafakta.com

Badan Pimpinan Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC-HIPMI) Kota Tasikmalaya mengadakan malam gathering bersama para pengusaha muda, yang bertempat di Cafee Siloka 2 di bilangan Jalan Indihiang Kota Tasikmalaya. Sabtu 10/06/2023

Ketua Panitia Indra Cibi kepada wartawan mengatakan selain diskusi, serta Sosialisasi dalam melakukan perizinan dalam acara ini juga dibuka perekrutan anggota Baru, sebab hal ini dilakukan untuk kesiapan Ketua BPC HIPMI Kota Tasikmalaya akan berakhir masa jabatannya, selain itu, ada penegasan kepada anggota
yang sudah berjalan dipertanyakan kembali keseriusannya dalam mengembangkan organisasi,"Ujar Indra Cibi

Indra Cibi menambabkan tidak ada yang khusus masuk anggota HIPMI, yang jelas usahanya dan berdomisili di Kota Tasikmalaya Tujuannya, HIPMI lebih untuk memajukan UMKM Kota Tasikmalaya serta industri kreatig, kegiatan hari ini, para pengusaha berkumpul bertukar informasi dan melakukan diskusi serta bisa saling suport satu sama lain, kami undang juga dari Dinas Perizinan untuk menjelaskan terkait izin usaha dan disampaikan sosialisasi bahwa menempuh perizinan itu mudah."Pungkasnya

Evi Firdausiah/Red

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama