Pasangan Cabup dan Cawabup Tasikmalaya H.Azies Rismaya Mahpud ( ARM ) - Haris Sanjaya Dapat Restu Dan SK Dari DPP Partai Gerindra Untuk Pilkada Kabupaten Tasikmalaya

Pasangan Cabup dan Cawabup Tasikmalaya H.Azies Rismaya Mahpud ( ARM ) - Haris Sanjaya Dapat Restu Dan SK Dari DPP Partai Gerindra Untuk Pilkada Kabupaten Tasikmalaya


Tahapan pendaftaran calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Tasikmalaya sebentar lagi berlangsung yakni pada tanggal 4-6 September 2020 di Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Tasikmalaya, semua pasangan Cabup-cawabup mencari dukungan, Restu juga SK dari masing masing Partai Politik seperti halnya pasangan Cabup dan Cawabup Tasikmalaya H.Azies Rismaya Mahpud ( ARM ) - Haris Sanjaya dapat restu dan SK dari DPP Partai Gerindra untuk pilkada Kabupaten Tasikmalaya yang bertempat di salah satu Hotel ternama di Bandung. Rabu, 02 September 2020

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Fraksi Gerindra Persatuan dari Komisi IV yang juga Koordinator Wilayah Badan Pemenangan Pilkada Partai Gerindra Jawa Barat Kabupaten Tasikmalaya serta Wakil Ketua Bidang di DPD Partai Gerindra Jawa Barat Viman Alfarizi Ramadhan mengatakan alhamdulillah di hari yang sangat membahagiakan ini SK dari Partai Gerindra untuk pilkada kabupaten tasikmalaya sudah diamanahkan kepada Pak H.Azies Rismaya Mahpud dan Pak Harris Sanjaya, insya allah perjuangan Gerindra di Kabupaten Tasikmalaya sebagai pemenang akan berlanjut, optimisme ini sesuai dengan sumber daya yang dimiliki calon yang kami usung, telah mengakomodir berbagai elemen umat di Kabupaten Tasikmalaya, sumber daya ini akan berkolaborasi dengan mesin partai kami yang solid sampai tingkat ranting di Kabupaten Tasikmalaya, Insya allah kita menyambut Demokrat dan PAN berkoalisi dengan kami menjadi pemenang di Pilkada ini."Ujar Viman

Viman menambahkan sempat diskusi dengan Pak H.Azies Rismaya Mahpud ( ARM ) dengan semangatnya beliau menyampaikan "Lanjutkan perjuangan kita, tiada hari tanpa Beramal jangan pernah menyerah,kita lelah Apa lagi mereka.. kita punya misi suci upah kita Dari Alloh swt, tebarkan berita gembira, kita datang bukan untuk memperkaya diri Dan ke pentingan pribadi sadarilah tidak ada perjuangan kebenaran tanpa pengorbanan harus berani mengorbankan diri untuk me cari ke Ridhoan Alloh swt.." inilah pemimpin yg berjuang untuk umat."Pungkas Viman Alfarizi Ramadhan 

DEDE .KH

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama